Tips memasang banner di blog

Posted: Juni 19, 2010 in catatan wordpress, Uncategorized
Tag:, , , , , ,

Jika sahabat ingin memasang banner baik sebagai identitas blog atau sekedar untuk bertukar link dengan blog lain,berikut tipsnya

Menyambung posting artikel saya yang lalu tentang cara membuat banner untuk blog Kali ini akan saya berikan tips bagaimana cara memasang banner di blog. berbicara tentang banner, saya jadi teringat ketika sempat di bikin pusing gara-gara banner di blog catatan sederhana ini.ada yang bilang banner yang saya pasang tidak bisa di pasang atau tidak jalan di blog mereka dan banyak keluhan dari para pengunjung lainnya.tapi setelah berguru kepada ahlinya Yellow Head Funny Smiley ternyata dalam memposting khususnya yang berhubungan dengan kode-kode ada perlakuan khusus yang harus di lakukan, pantes di coba 100x nggak berhasil  Yellow Head Funny Smiley .tapi saya tidak ingin membuka kenangan pahit itu biarlah itu menjadi kenangan dalam hidupku ,mulai deh nglanturnyaYellow Head Funny Smiley.

Lanjut,setelah sahabat membuat banner dan hasilnya di download sahabat dapat mengikuti langkah-langkah berikut untuk memasangnya di blog.

1. Buat tulisan baru

2.upload banner yang telah sahabat buat dan download ke dalam mode visual.

3.ubah tampilan ke mode HTML.

4

Keterangan:

-warna biru:kode gambar banner

-warna merah:kode link banner

Kemudian masih dalam mode HTML sahabat cari kode gambar dari bannernya seperti yang terlihat pada contoh warna biru lalu tambahkan kode link banner ke blog sahabat (warna merah). jangan lupa ganti https://triiz.wordpress.com yang terletak di kode link banner dengan  alamat blog sahabat.selesai dah code banner sahabat sudah siap di pasang di sidebar untuk di copypaste pengunjung. eitss,hampir lupa…biar banner sahabat benar-benar bisa di pasang di blog lain silahkan baca juga Trik memasang kode di postingan dengan benar agar tidak trouble saat di copy paste pengunjung

Mudah-mudahan sedikit tips ini dapat berguna bagi sahabat yang membutuhkan,semoga di lain kesempatan saya bisa memposting artikel yang lebih menarik lagi,amien..

Selamat mencoba..

Salam Persahabatan ,-

~Semoga Bermanfaat~

thank’s to :my GOD,keluarga, serta para sahabat blogger yang telah menginspirasi terciptanya artikel ini.

Bookmark

Artikel terkait:

Trik memasang kode di postingan dengan benar agar tidak trouble saat di copy paste pengunjung

cara membuat banner untuk blog

Artikel lain:

artikel wordpress:

Trik memasang kode di postingan dengan benar agar bisa di copy paste pengunjung dengan baik

Cara memasang google translate di blog

kode gambar google translate

Cara memasang widget di sidebar

Cara memasang yahoo massanger di blog

Membuat latar belakang berwarna

artikel SEO:

artikel photography:

Situs gambar dan foto berkualitas tinggi

artikel umum:

Cara mendapatkan antivirus kaspersky gratis dan legal

memasang gambar animasi upin dan ipin di blog

Komentar
  1. parfum berkata:

    lumayan simple ya, ga terlalu ribet

  2. Daoz berkata:

    nah ini dia ketemu juga jenis postingan yang ane cari,, trimz Sob.. langsung aja kita ke tekape..^^

  3. kang ian berkata:

    iya saya juga katanya sering error kalau pas dicopy ^^
    makasih y atas sharenya 🙂

  4. arfi berkata:

    kunjungan perdana ke sobat blogger.. tukeran link yuk????

  5. emang banner fungsinya untuk apa siy di dalam blog??? :mrgreen:

  6. rainbroccoli berkata:

    Nice info Mas…
    Salam kenal 🙂

  7. fitrimelinda berkata:

    nice inpo neh..dicoba..

  8. Rina berkata:

    ohh..begitu…
    saya bisa belajar banyak dari sini..
    BTW,,theme kita sama ya mas…serasa di rumah sendiri 😉

  9. wah catatan ini disimpan dulu.. untuk buat banner nanti. trims ya 🙂

  10. Petunjuknya bagus untuk pemula pun sangat paham sekali. Cuma benar sekali banyak banner jadi lambat apalagi komputer pentium 4 lama.

  11. kakve-santi berkata:

    wah saya belum punya banner, bikin dulu 🙂

  12. angger berkata:

    wah manteb nich,tapi ada yang mau pasang iklannya gak yach

  13. ilhamjr berkata:

    wah… bagus infonya, tapi menurut saya kalo blog kebanyakan banner jadi lambat…
    tapi gak tau lah….yang penting dapat ilmu baru….

  14. satu kata berkata:

    wah bgus tuh bos

    tapi aku belum bisa buat gambar’y untuk barner, mungkin karena belum dpat inspirasi yg bgus

  15. FaDhLi berkata:

    Itung2 nambah postingan ya bro. .hehe 😉

    • iya mas 😀
      sbenarnya ini mau tak jadikan arsip buat WP,soalnya saya pernah merasakan sulitnya mengelola WP waktu pertama kali ngeblog. sekalian bantu sahabat yang lain yang baru mulai ngeblog 😀

      salam persahabatan ,-

  16. PakOsu berkata:

    Makasih tipsnya, kawan. Bagi yang suka banner pasrti suka. Salam.

  17. manshurzikri berkata:

    salam kunjugan dari saya 🙂

    saya mau kasi tahu aja nih, Bos! Di bulan oktober yang akan datang akan diadakan acara di FISIP UI, krimOgraphy, festival/kompetisi filem dan fotography tentang Anak dalam perspektif kriminologi. Untuk lebih jelasnya, silakan lihat di sini http://krimography.wordpress.com/ atau di blog saya.
    silakan ikut berpartisipasi!

    Terimakasih! Hidup Bolgger!
    🙂

    • keren tu mas..ntar saya bilangin ke sahabat di despro its untuk ikut acara ini,saya nggak begitu suka soalnya bukan bidang saya 😀
      di tunggu posternya di kampus its

      salam persahabatan ,-

  18. kikakirana berkata:

    keren…keren…
    tapi QK gag bisa bikin banernya ikz 😀

  19. mila berkata:

    Tipsnya mantabbbb 🙂

    terimakasih

  20. Asop berkata:

    Bagus, teruslah buat tips2 yang sperti ini. 🙂

  21. ismi berkata:

    nice info bra 😉

    salam kenal 😀

Tinggalkan komentar